Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun

Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun
link : Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun

Baca juga


    Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun

    PERAWANGPOS, Maulana (15) tewas dimangsa buaya di Sungai Kuala, Dusun Saka 3, Desa Santan Saru, Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Banyuasin.

    Kepala Desa Santan Sari, Gatot menjelaskan kejadian nahas tersebut, berawal ketika korban berangkat dari rumahnya untuk membantu orangtua membersihkan rumput di sawah karena dalam waktu dekat akan masuk musim tanam.

    Usai membersihkan sawah, sampah bekas rumput dan semak dari sawah tersebut dikumpulkan dan seperti biasa dihanyutkan ke sungai. Karena sudah sore, air sungai muara menjadi surut, yang awalnya sepinggang, menjadi daratan. Lalu korban turun ke tepian sungai untuk membuang sampah bekas membersihkan sawah.

    "Usai melemparkan rerumputan ke sungai, ternyata ada buaya yang langsung menyambar kaki korban," kata Gatot kepada Okezone, Selasa (8/11/2016).

    Buaya yang diperkirakan berukuran 3,5 meter itu menyeret korban ke tengah sungai yang lebarnya mencapai 50 meter lebih.

    "Perairan di sini memang dikenal merupakan habitatnya buaya muara," pungkasnya.

    Sumber: Okezone.com



    Demikianlah Artikel Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun

    Sekianlah artikel Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Buaya Sungai Menyambar Anak 15 Tahun dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2016/11/buaya-sungai-menyambar-anak-15-tahun.html

    Related Posts :