Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!

Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut! - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!
link : Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!

Baca juga


    Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!

    Jakarta, Lensaberita.Net - Blusukan Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok hari ini, Selasa (8/11) lebih istimewa.
    Pasalnya, ada Gading Marten yang mengikuti Ahok di sela-sela blusukannya. Tak pelak, selain Ahok, Gading pun jadi pusat perhatian warga.

    Gading mengaku ikut blusukan karena ingin melihat langsung kegiatan Ahok saat menyapa warga dan mendengar setiap keluhan mereka.

    "Kayak tadi di tengah kerumunan Pak Ahok bilang anak harus divaksin. Dan (Pak Ahok) juga melihat fasilitas di DKI yang harus didapatkan warga," ujarnya di Jalan Balikpapan, Kelurahan Petojo Utara, RT 6 RW 5, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat.

    Mengenai potensi chaos yang selama ini mengancam blusukan eks Bupati Belitung Timur itu, Gading mengatakan sama sekali tidak khawatir.

    "Kalau saya aman-aman aja. Kita kalau jalan sama orang benar enggak perlu takut. Saya rasa aman," bebernya.

    Suami penyanyi Gissela Anastasia itu secara pribadi mengaku mendukung Ahok bahkan sejak mantan Anggota Komisi II DPR itu hendak melaju di Pilgub lewat jalur independen.

    "Saya secara pribadi suka Ahok. Saya pernah ikut daftar KTP. Tapi gabung organisasi (Tim Pemenangan) enggak," sebutnya.

    Gading memakai kemeja kotak-kotak kebanggaan Ahok saat ikut blusukan.  Dia juga beberapa kali memotret kegiatan Ahok sebagai bahan dokumentasinya. [src/jpnn]


    Demikianlah Artikel Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut!

    Sekianlah artikel Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut! kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Ikut Blusukan Ahok, Gading Martin : Kalau Sama Orang Benar Yakinlah Pasti Aman, Ga Usah Takut! dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2016/11/ikut-blusukan-ahok-gading-martin-kalau.html

    Related Posts :