Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro

Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro
link : Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro

Baca juga


    Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro

    Press Release

    Lis Tokoh Inspirasi Pilihan Posmetro

    HUMAS Pemko Tanjungpinang- Walikota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH menjadi tamu spesial di Hari Jadi ke-17 Harian Pos Metro. Pasalnya, Lis menerima penghargaan sebagai salah satu tokoh pilihan Pos Metro dan News Maker dari 17 tokoh lainnya. 

    Selain Lis, tokoh pilihan Pos Metro, diantaranya Kapolda Kepri, Walikota Batam, Bupati Karimun, Ketua DPRD Provinsi Kepri, tokoh masyarakat Provinsi Kepri, Soeryo Respationo, dan Pengusaha.

    Penghargaan itu diterima langsung oleh Walikota, saat hadir pada acara hari jadi posmetro, di Kantor Pos Metro, Gedung Graha Pena Batam Center, Selasa (14/2).  

    Walikota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH, mengucapkan selamat hari jadi ke-17 kepada Posmetro, semoga selalu menjadi pilihan masyarakat di Provinsi Kepri, jayalah posmetro, berikan kontribusi untuk masyarakat dan pembangunan di daerah ini."

    Turut mendampingi Walikota, Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi, Kepala Dinas Kesbangpol Penmas, Kabag Pemerintahan, dan Kabag Humas dan Protokol Setdako Tanjungpinang.

    Suasana bahagia dan penuh doa terlihat dalam acara itu. Seluruh karyawan tampak bahagia merayakan hari jadi tersebut.

    Kabag Humas dan Protokol
    Setdako Tanjungpinang

    Boby Wira Satria, S. STP, M. Si




    Demikianlah Artikel Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro

    Sekianlah artikel Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Rilis : walikota hadiri hari jadi posmetro dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2017/02/rilis-walikota-hadiri-hari-jadi-posmetro.html

    Related Posts :