Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri

Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri
link : Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri

Baca juga


    Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri

    Penulis : Agam
    Jum'at 21 Juli 2017

    Probolinggo,KraksaanOnline.com - Tepergok buka kotak uang di toko, Ishomurrohman warga Dusun Krajan Desa Pohsangit Leres Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo diamuk Massa, Jum'at (21/7/2017).

    Beruntung, pelaku langsung di amankan oleh Ketua RT setempat untuk menghindari amukan massa.

    Berdasarkan keterangan yang berhasil di himpun, pelaku ini pura-pura menawarkan pruduk Ditergen ke toko milik Fakih warga Dusun Krajan Desa Bucor Wetan Kecamatan Pakuniran.

    Saat pemilik toko masuk ke dalam rumahnya, pelaku membuka kotak tempat penyimpanan uang. Aksi itu, diketahui oleh Jum yang merupakan tetangga korban. 

    Saat itu, Jum langsung menegor pelaku serta menghubungi Fathur ketua RT setempat. Fathur yang kebetulan selesai Sholat Jum'at bersama warga lainnga langsung menuju ke lokasi. 

    "Kebetulan jarak masjid dengan lokasi berjarak sekitar 100 meter. Warga yang mendapat info, langsung berdatangan," Sebut Abdur Rohim 

    Sehingga pelaku langsung di arak kerumah Kepala Desa Bucor Wetan."Pelaku sudah di bawa ke Polsek Pakuniran, pelaku sudah mengambil uang Rp 450 ribu,"pungkas Rohim.(gam)

    Editor : Saifull


    Demikianlah Artikel Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri

    Sekianlah artikel Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Ketangkap Basah Ketika Hendak Mencuri dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2017/07/ketangkap-basah-ketika-hendak-mencuri.html

    Related Posts :