Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX

Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX
link : Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX

Baca juga


    Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX

    BERITA MALUKU. Menjelang acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kepala Rumah Sakit TNI Angkatan Laut (Karumkital) dr. F.X. Suhardjo Lantamal IX, telah dilaksanakan acara pisah sambut dan perkenalan dari Karumkital lama Letkol laut (K) dr. Hisnindarsyah, S.E., M.Kes., kepada Karumkital baru Letkol laut (K) dr. Ali Setyawan, SP.B., bertempat di ruang rapat Rumkital dr. F.X. Suhardjo Lantamal IX, Kamis (12/10/2017).

    Karumkital yang lama Letkol laut (K) dr. Hisnindarsyah, S.E., M.Kes dalam sambutannya menyampaikan terimakasih atas dukungan yang diberikan oleh semua mitra / Stake Holder dan staf personil Rumkital dr. F.X. Suhardjo yang telah bekerja keras memajukan institusi serta kebanggaan pernah bertugas di Ambon.

    Sementara Karumkital yang baru Letkol laut (K) dr. Ali Setyawan, SP.B mengatakan, akan meneruskan dan mengembangkan Rumkital dr. F.X. Suhardjo menjadi rumah sakit unggulan TNI AL yang menjadi kebanggaan, karena pelayanannya yang prima. Selain itu, juga disampaikan bahwa peranan anggota dan semangat sangatlah penting dalam mendukung suksesnya suatu organisasi / instansi.

    Hadir pada kesempatan itu, Stake Holder yang menjadi Mitra Rumkital dr. F.X. Suhardjo antara lain BPJS kesehatan, BPJS tenaga kerja, Jasa Raharja, Apotek, Laboratorium, Fakultas Kedokteran Unpatty dan beberapa lembaga pendidikan lainnya serta seluruh staf dan personil Rumkital dr. F.X. Suhardjo. (DISPEN LANTAMAL IX)


    Demikianlah Artikel Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX

    Sekianlah artikel Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Pisah Sambut dan Perkenalan Karumkital dr. FX Suhardjo Lantamal IX dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2017/10/pisah-sambut-dan-perkenalan-karumkital.html

    Related Posts :