Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan

Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan
link : Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan

Baca juga


    Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan

    Akar Wibowo saat bersama wartawan | foto: Khairullah Aka

    Kalianda, Kaliansanews - Bupati Lampung Selatan, Zainudin Hasan, kembali merombak nama sejumlah pejabat di lingkungan Pemkab Lamsel. Kali ini giliran Sekertaris Dinas Pendidikan Lamsel, Encang yang diganti oleh Firman, yang sebelumnya menjabat sebagai Kabid Pengadaan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Lamsel.

    Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Lamsel, Akar Wibowo sendiri membenarkan kabar tersebut saat ditemui media.

    "Iya memang benar Sekertaris Dinas Pendidikan diganti, tetapi besok mas, hari ini blum, suratnya juga baru sore ini tadi ditanda tangani," kata dia.

    Ia mengungkapkan pergantian jabatan seperti ini merupakan sesuatu yang lumrah, agar para pejabat pemkab dapat bekerja lebih maksimal lagi.

    "Pergantian seperti ini merupakan hal yang lumrah. Beliau saat ini menjadi eselon lepas," tutup dia.

    Untuk diketahui, Firmansyah juga sebelumnya memang pernah menjabat sebagai Sekertaris Dinas Pendidikan Lamsel. (Kur)


    Demikianlah Artikel Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan

    Sekianlah artikel Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Pejabat Diganti Lagi, Kini Giliran Sekertaris Dinas Pendidikan dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2018/03/pejabat-diganti-lagi-kini-giliran.html

    Related Posts :