Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP

Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP
link : Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP

Baca juga


    Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP

    Disdukcapil Ngawi

    SINAR NGAWI™ Ngawi-Jelang pelaksanaan Pilgub Jatim 2018, pihak Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) Ngawi meyakinkan bahwa ketersedian blangko KTP elektronik (e-KTP) sekarang ini mencapai 21 ribu lembar. Sugeng Wiyono Kepala Disdukcapil setempat mengatakan bahwa dengan demikian antara proses pekerekaman dengan ketersediaan blangko tercukupi.

    "Jumlahnya sangat terpenuhi artinya antara proses perekaman dengan keberadaan blangko yang kita terima dari Kemendagri," terang dia.

    Tambahnya, dari proses perekaman yang dilakukan hingga kini tercatat hanya 12 ribu warga. Dengan angka itu dipastikan sampai akhir tahun 2018 ini tidak ada lagi kendala menyangkut proses e-KTP.

    Sehingga secara fisik bagi warga yang sebelumnya hanya mengantongi suket segera registrasi langsung mendatangi kantor Dispendukcapil Ngawi untuk memproses e-KTP.

    Pada pelaksanaan Pilgub Jatim 2018 yang tinggal menghitung waktu tersebut tidak ada satupun persoalan surat identitas.

    Terlebih keberadaan e-KTP sebagai persyaratan untuk memberikan suara melalui TPS pada proses pemungutan suara nantinya. Sekali lagi Sugeng menghimbau kepada warga untuk segera mengurus kartu identitas kependudukan itu.

    "Semuanya saja yang sebelumnya hanya mempunyai suket diharapkan datang ke kantor dan tidak boleh diwakilkan. Karena ada proses registrasi untuk mendapatkan dokumen kependudukan secara fisik itu," pungkas Sugeng.
    Pewarta: Kun/pr
    Editor: Kuncoro




    Demikianlah Artikel Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP

    Sekianlah artikel Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Blangko tercukupi, Warga Yang Masih Ber-Suket Diharap Segera Urus e-KTP dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2018/04/blangko-tercukupi-warga-yang-masih-ber.html

    Related Posts :