Judul : Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk
link : Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk
Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk
Lombok Tengah, sasambonews.com- Ruang kelas SDN 22 Praya nyaris ambruk. Ruang kelas yang nyaris ambruk itu sebanyak 2 kelas. posisi bangunan berada di tengah.
Kepala SDN 22 Praya H.Amir mengatakan dua kelas itu dulu ditempati oleh kelas 1 namun sekarang sudah tak difungsikan sebab sangat berbahaya bagi keselanatan siswa. "Tembok bangunan sudah retak, sewaktu waktu akan ambruk" jelasnya.
Bangunan tersebut merupakan bangunan tua sejak berdirinya SMAN 2 Praya bahkan sebelum menjadi SMAN 2 Praya. "Sebelum jadi SMAN 2, dulu disinilah tempat SMAN 1 Prya sebelum pindah ke bangunan sekarang, jadi sudah sangat lama" jelasnya.
Amir mengatakan bangunan itu akan diratakan dan tidak akan dibangun lagi di tempat itu agar lebih luas halamannya. "nanti model bangunan SDN 22 Praya model leter U" jelasnya.
Untuk itu pihaknya berharap agar diperhatikan oleh pemda.
Untuk diketahui SDN 22 Praya menggunakan bangunan bekas gedung SMAN 2 Praya sebelum pindah ke Tampar Ampar, Sementara bangunan lama dijadikan untuk sarana ibdah.am
Demikianlah Artikel Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk
Sekianlah artikel Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Ruang Kelas SDN 22 Praya Nyaris Ambruk dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2018/05/ruang-kelas-sdn-22-praya-nyaris-ambruk.html