Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar

Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar - Hallo sahabat Kabar Berita Takabur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar
link : Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar

Baca juga


    Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar


    KALIANDA, KALIANDANEWS - Puluhan Handphone diamankan dari tangan para Narapidana, usai dilakukan penggeledahan oleh petugas Lapas Kelas IIA Kalianda.

    Menurut Plh. Kalapas Kelas IIA Kalianda, Muhamad Mulyana menerangkan, razia ataupun operasi penggeledahan semacam itu akan terus dilakukan oleh pihak lapas.

    "Kita juga melaksanakan operasi penggeledahan, seperti hp dan barang yang tidak semestinya di dalam, ada hp, carger dan lain lain. Sebelumnya pun kami sudah bilang, kalo memiliki hp silahkan dikembalikan ke keluarganya, kalau tidak kita akan sita. Sesuai dengan aturan kita juga akan berikan sangsi ringan kepada warga binaan," kata Mulyana, (12/06/18).

    Meskipun melakukan penyitaan terhadap handphone milik napi, Mulyana mengatakan tidak ada larangan untuk berkomunikasi dengan keluarga napi. Pihaknya mengaku akan menyiapkan telepone khusus untuk napi jika ingin berkomunikasi dengan keluarganya.

    "Kami akan menyiapkan alat komunikasi telepon yang bisa dikendalikan oleh kita, karena tidak ada aturan napi tidak bisa berkomunikasi," pungkas dia.

    Pantauan dilokasi, Puluhan handphone yang ditemukan tersebut, kemudian dikumpulkan dan dihancurkan kemudian dibakar oleh pihak lapas. (Nzr/kur)


    Demikianlah Artikel Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar

    Sekianlah artikel Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Waduh! Puluhan HP Napi Lapas Kalianda Dibakar dengan alamat link https://beritaharini9.blogspot.com/2018/06/waduh-puluhan-hp-napi-lapas-kalianda.html

    Related Posts :